Sabtu, 03 Mei 2014

CARA MEMASANG TEMPLATE PADA BLOG

Anda pemula dalam mengelola blog ??? anda ingin mempercantik blog anda dengan latar atau template yang keren ???? Nah, berikut ini saya akan berbagi cara bagaimana mengganti atau memasang template yang keren pada blog anda. Tentunya kita harus nge-download dulu template d internet, bisa langsung disearch di google atau beberapa situs seperti btemplates.com dan www.premiumbtemplates.com.
Keduanya merupakan template blog  gratis yang menyediakan ribuan jenis template yang keren dan menarik. Jika anda sudah menemukan desain yang anda sukai, maka anda hanya perlu meng-klik link download. Tentunya template yang anda inginkan akan terdownload dalam bentuk file .ZIP, atau .RAR. Silahkan ekstract file tersebut agar berekstensi .XML. Karena sebagian besar blog yang kita memiliki tidak dapat menerapkan template yang berekstensi .ZIP atau .RAR. jadi harus di extract dulu agar berekstensi .XML atau .txt.
Nah, setelah template-nya di extract, berikut petunjuk untuk memasang template tersebut pada blog anda :

Cara I : Pemasangan Template yang di download pada Blog
1.         Login ke blog anda di www.blogger.com
2.         Setelah itu klik menu Template/Tampilan pada Dashborad blog anda.

3.        Klik menu Backup/Restore (Cadangkan/Pulihkan) di pojok kanan atas Dashborad blog anda.
4.   kemudian akan tampil jendela Pop Up, klik “Unduh template Lengkap” atau “Download full Template” untuk menyimpan template yang sedang anda pakai saat ini sebagai antisipasi jika terjadi kesalahan nantinya.
5.        Jika selesai di unduh, dibawah “Unduh template Lengkap” terdapat pilihan “choose file” atau “Pilih file”. klik pilihan tersebut dan cari template berekstensi .xml yang sudah anda download dan di ekstract tadi di computer anda.
6.        setelah itu klik Upload (Unggah).
7.        Tunggu hingga selesai dan klik lihat blog untuk melihat perubahan pada template anda

Selain cara di atas, saya juga akan memberikan cara lain untuk memasang template pada blog anda. Berikut caranya dapat anda simak pada cara II
Cara II : Pemasangan Template yang di download pada Blog dengan cara lain
1.      Login ke blog anda di www.blogger.com
2.      Pilih menu Template
3.      Klik pada Edit HTML
4.      Kemudian hapus semua kode script yang ada dengan cara CTRL+A lalu Delete.
5.     Kemudian buka template berekstensi .xml yang tadi di download dan di simpan di computer anda, Caranya klik kanan pada file.xml tersebut kemudian pilih OPEN WITH >> Notepad atau Ms. WORD
6.      Copy semua kode tersebut dengan menekan CTRL+A lalu CTRL+C
7.      Kemudian kembali pada langkah, dimana kode script yang telah dihapus tadi diganti dengan kode script yang baru di copy dari template .xml tadi.
8.      Kemudian klik simpan.
9.      Klik Lihat blog untuk melihat perubahannya.

      Sekedar mengingatkan, kemungkinan setelah anda mengupload template yang baru akan ada perubahan posisi widget anda. jadi, atur ulang posisinya di menu TATA LETAK pada blog anda.
      Itulah dua cara pemasangan template yang dapat saya berikan. Semoga bermanfaat.


Referensi :
·        http://contohblognih.blogspot.com/2014/02/Cara-Mengganti-Template-Blog-Mengubah-Tampilan-Blog.html

18 komentar:

  1. keren mbak infonya... y walaupun kadang kala masih saja g ke back up hehe
    Thanks Banget

    BalasHapus
  2. terima kasih atas sarannya, disini saya cuma berbagi, jika anda berminat silahkan menggunakan template SEO friendly agar lebih bagus blognya.

    BalasHapus
  3. Terima kasih tipsnya. buat yang baru belajar sangat bagus. Salam... Kalau berkenan mampir ke blog saya .. KIDS LAPTOP

    BalasHapus
  4. thanks for the info, memang salah satu kelebihan blogspot adalah bisa diutak atik sesuai selera
    Tas Laptop MURAH dan KEREN, Berbagi Merk
    Harga Mulai 75.000 GAN!!
    081 859 2209 (XL) CALL / SMS/ Whatsapp | Pin BB : 7D3A87AC , Kunjungi web kami : http://jualtasransel.weebly.com/

    BalasHapus
  5. mantap dah artikelnya kawan
    http://bit.ly/1a0liGt

    BalasHapus
  6. wah..
    sangat bermanfaat sekali
    terima kasih

    Bandar Bola
    Ilmu Judi

    BalasHapus
  7. Wah ternyata caranya sangat mudah ya. Barang kali ada temen-temen yang ingin memasang template baru yang responsive, silahkan ambil di situs saya yang beralamat di Super Responsive

    BalasHapus

  8. judi online yg berderajat International, sungguh dan terpercaya hanya dijudi online pake pulsa

    BalasHapus